Sekitar awal tahun saya pernah mereview product lipstick yang katanya diprediksi sebagai lipstick of the year, dan prediksi tersebut emang benar. Ada yang bisa tebak lipstcik apa?? Ya, lipstick yang akan kita obrolin pagi ini adalah lipstick dari Purbasari yaitu Purbasari lipstick color matte. Sudah hampir Sekitar 15,000 pengunjung pembaca melihat review mengenai lipstick Purbasari matte ini diblog kami [cek review sebelumya disini] dan dalam hati paling terdalam saya pun bilang WOOOOOW, takjub bukan main melihat eforia mengenai lipstick Purbasari tersebut.
Tuesday, 26 July 2016
[Review & Swatch] Purbasari Lipstick Color Matte All Shade
Sekitar awal tahun saya pernah mereview product lipstick yang katanya diprediksi sebagai lipstick of the year, dan prediksi tersebut emang benar. Ada yang bisa tebak lipstcik apa?? Ya, lipstick yang akan kita obrolin pagi ini adalah lipstick dari Purbasari yaitu Purbasari lipstick color matte. Sudah hampir Sekitar 15,000 pengunjung pembaca melihat review mengenai lipstick Purbasari matte ini diblog kami [cek review sebelumya disini] dan dalam hati paling terdalam saya pun bilang WOOOOOW, takjub bukan main melihat eforia mengenai lipstick Purbasari tersebut.
Monday, 18 July 2016
[Beautipedia II] Mini Dictionary of Beauty K-Z
Artikel
hari ini merupakan lanjutan dari Bautipedia I yang pernah saya tulis beberapa
minggu yang lalu, cek artikel BEAUTIPEDIA
I [disini]. Beautipedia II kali ini akan tersusun dari kosa kata Alphabet
{K} sampai {Z}. Sebenarnya artikel ini menjadi sebuah tantangan tersendiri
untuk saya, mengingat banyak istilah-istilah yang mesti saya susun secara
sistematis. Dan banyak juga kosa kata yang mungkin agak sedikit terlewatkan.
Jadi..
Untuk
beauty sisters, jika kedepannya ada masukan dan tambahan kosa kata yang lainnya
jangan segan-segan untuk sengol-sengol saya ya. Nanti akan saya update dipost
blog BEAUTIPEDIA I ataupun BEAUTIPEDIA II.
Label:
Beautipedia,
Info,
Makeup,
Random Post,
Skincare
Monday, 4 July 2016
[Event Report] Make Over Complexion Set Launching
Hi
Girls..
Nggak
berasa sebentar lagi bulan Ramadhan sudah berakhir, dan kita pun akan menyambut
hari raya Idul Fitri.. ALHAMDULILLAH. Saya dan Aisah mengucapkan selamat hari
raya Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin yaaaaaa.
Btw,
hari ini ada sedikit event report yang akan saya bagikan ke beauty sisters
semuanya. Jadi, minggu yang lalu yaitu hari selasa tanggal 28 juni 2016
bertempat di Arasseo Soju Bar & Eatery, saya menghadiri sebuah launching
product makeup base. Brand ini merupakan salah satu product local favorite
saya. Semua product decorative-nya sangat bagus dengan konsep yang sangat urban
menurut saya. Dari pilihan lipstick, eyeshadow, concealer hingga eyelinernya
menjadi favorite saya untuk ukuran product local.
MAKE OVER “Complexion Set Launching”
Acara
ini di hadiri kurang lebih terdiri dari 24 orang tamu undangan beauty blogger
dan beauty vlogger. Acaranya sendiri sangat menyenangkan, dengan tata dekorasi yang
sangat cantik, aaaaaaah ini acaranya cucok banget ciiiyn instagram-able
**geregetan**.
Friday, 1 July 2016
[Beautipedia I] Mini Dictionary of Beauty A-J
Hi
Girls..
Beauty
sisters pernah mengalami kesusahan dalam mengartikan istilah-istilah didunia
kecantikan **Hallaaah**. Jadi gini, post blog hari ini saya akan membahas
sebuah istilah-istilah yang sering ada di dunia kecantikan. Sebut saja post
blog kali ini adalah sebuah kamus mini tentang segala sesuatu yang berhubungan dengan beauty atau kita sebut sebagai “Mini Dictionary of Beauty”.
Long..
Long time ago..
Pas
masih polos banget, masih dalam tahap mau terjun dalam dunia beauty blogger,
saya sering nggak ngerti apa sich arti dari EOTD, MOTD, atau ILLUMINATOR dan semacamnya. Yaaaaah kalo yang sudah
dedengkot di dunia beginian sich, sudah jadi makanan sehari-hari ya sist. Tapi
pernah nggak sich kepikiran apa yang dirasakan oleh orang-orang awam yang nggak
ngerti beginian?? Pasti ada tanya besar di kepala nya, karena bingung ngarti-in
tentang istilah-istilah tersebut.
Label:
Beautipedia,
Info,
Makeup,
Random Post,
Skincare
Subscribe to:
Posts (Atom)